To become a leading InfoCom player in the region
Telkom berupaya untuk menempatkan diri sebagai perusahaan InfoCom terkemuka di kawasan Asia Tenggara,
Misi
Telkom mempunyai misi memberikan layanan " One Stop InfoCom Services with Excellent Quality and Competitive Price and To Be the Role Model as the Best Managed Indonesian Corporation " dengan jaminan bahwa pelanggan akan mendapatkan layanan terbaik, berupa kemudahan, produk dan jaringan berkualitas, dengan harga kompetitif.
Telkom akan mengelola bisnis melalui praktek-praktek terbaik dengan mengoptimalisasikan sumber daya manusia yang unggul, penggunaan teknologi yang kompetitif, serta membangun kemitraan yang saling menguntungkan dan saling mendukung secara sinergis.
StrategiSasaran strategis TELKOM adalah menciptakan nilai unggul untuk mencapai kapitalisasi pasar sebesar US$30 miliar pada tahun 2010.
- Mengoptimalkan layanan jaringan telepon tidak bergerak kabel/fixed wireline ("FWL").
- Menyelaraskan layanan seluler dengan jaringan tidak bergerak nirkabel/ Fixe Wireless Access ("FWA") dan mempersiapkan FWA menjadi unit usaha tersendiri.
- Investasi dalam jaringan pita lebar (broadband).
- Mengintegrasikan solusi enterprise.
- Mengintegrasikan Next Generation Network (“NGN”).
- Mengembangkan jasa teknologi informasi.
- Mengembangkan bisnis portal.
- Menyederhanakan portofolio anak perusahaan.
- Menyelaraskan struktur bisnis dan pengelolaan portofolio.
- Melakukan transformasi budaya perusahaan.
- INDOSAT M2 -
Visi:
Misi :
* Memberikan hasil terbaik bagi para stakeholder (pemegang saham, pelanggan, dan karyawan)
* Menyediakan layanan akses internet yang dapa diandalkan dan terjangkau untuk mendukung implementasi layanan Triple-Play di Indonesia
* Mendukung pengembangan jalur informasi dan ilmu pengetahuan di Indonesia melalui penyediaan koneksi internet.
Strategi
Empat sikap dasar yang melandasi pribadi dan sikap melayani dari seluruh karyawan IM2 untuk menuju Service Excellence adalah Committed, Clean, Care dan Respect atau disebut sebagai C3R1.
0 komentar:
Posting Komentar